Manfaat Konsumsi Jus Jeruk Murni Untuk Wanita
Jeruk dikenal sebagai sumber vitamin C yang tinggi. Selain itu, serat dan mineralnya juga baik untuk kesehatan tubuh dan kulit.
Saat diolah menjadi jus, jeruk kehilangan sebagian seratnya. Namun vitamin, mineral, dan antioksidannya tetap kaya. Jus jeruk murni yang tidak ditambah gula juga bisa memenuhi kebutuhan cairan tubuh.
Nah, ternyata jeruk juga memiliki manfaat yang bagus untuk wanita loh ini dia 5 manfaat jus jeruk murni untuk wanita :
- Menjadikan kulit kencang dan awet muda
Vitamin C tinggi yang dikandung jus jeruk juga penting untuk menjaga kekenyalan dan kekencangan kulit. Pasalnya, vitamin C merupakan nutrisi penting yang dibutuhkan untuk memproduksi kolagen. Kolagen sendiri bertugas menjaga elastisitas kulit manusia.
Sejumlah studi menyebutkan konsumsi ekstrak jeruk bisa mengurangi penampilan kerutan dan memperlambat proses degradasi kolagen.
- Melancarkan Pencernaan
- Mengurangi resiko munculnya Stretchmark
Selain mengurangi risiko terbentuknya stretchmark, konsumsi jus jeruk secara teratur juga bisa membantu memudarkan stretchmark secara alami.
- Menjadikan Kulit Tampak Glowing
- Membantu Mencegah Sindrom Ovarium Polikistik
Komentar
Posting Komentar